Menu

Mode Gelap
Wali Kota Jakarta Barat Hadiri Dialog Aspirasi KADIN, Dorong Sinergi Ekonomi Lintas Sektor PWI Tegaskan Negara Wajib Hadir Lindungi Wartawan, Bukan Sekadar Tanggung Jawab Moral PWI Pusat Tegaskan Kepemimpinan Kesit Budi Handoyo di PWI Provinsi DKI Jakarta PWI Pusat Prihatin Pencabutan Kartu Liputan Istana Wartawan CNN Indonesia PWI Pusat Kembali ke Rumah Lama, Awali Kepengurusan Baru dengan Doa Yatim Piatu

Berita · 5 Jan 2025 12:59 WIB

Wahidin Unggul Dalam Pemilihan Ketua RW.02 Cengkareng Barat, Jakarta Barat


 oplus_0 Perbesar

oplus_0

Jakarta, Komunitastodays,- Rukun Warga (RW) 02 Kelurahan Cengkareng Barat, Jakarta Barat menggelar pemilihan calon ketua RW periode 2024- 2029 yang digelar secara demokrasi di halaman sekretariat RW 02, Minggu (5/01/2025) pagi.

Terdapat dua calon yang maju sebagai calon ketua RW 02 yaitu, Wahidin dengan nomor urut 1 dan H. Hanafi nomor urut 2.

Pantauan dilokasi, warga antusias mendatangi tempat pemilihan untuk memberikan hak suaranya dihadiri oleh Kasipem Cengkareng Barat, Bhabinkamtibmas Polsek Cengkareng dan Babinsa Koramil 04/CKR serta LMK RW 02 Cengkareng Barat.

Pada pemilihan ketua RW 02 ini dimenangkan oleh Wahidin calon nomor urut 1 dengan meraih 91 suara, dan H. Hanafi nomor urut 2 memperoleh 63 suara. Sedangkan 3 suara dinyatakan tidak sah.

Ketua RW 02 terpilih, Wahidin kepada media mengatakan bahwa kemenangan ini bukanlah kemenangan untuknya melainkan untuk warga semua.

“Ayo kita bersama – sama membangun wilayah RW 02, Jangan setelah pemilihan kita pisah sana pisah sini yang akhirnya tidak bisa kompak lagi,” ujar Wahidin.

Dengan terpilih dirinya menjadi Ketua RW 02, Wahidin mengajak warga agar sama-sama membangun wilayah. (Ferry)

Artikel ini telah dibaca 122 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pemkot Jakarta Barat dan Kementerian Lingkungan Hidup Gelar Aksi Jumat Bersih Serentak di Cengkareng

7 November 2025 - 21:01 WIB

Jasaraharja Putera Wujudkan Komitmen ESG Melalui Program Recycle Old Uniform HUT ke-32 Bertema Satunaya

7 November 2025 - 14:59 WIB

Polres Metro Bekasi Ungkap Kasus Penyelewengan Gas Elpiji Bersubsidi

7 November 2025 - 09:47 WIB

Wali Kota Jakbar Dorong Prakarsa Warga Terus Berkembang dan Berkontribusi bagi Masyarakat

6 November 2025 - 20:27 WIB

Karang Taruna Unit 03 Pegadungan Gelar Sosialisasi Usaha Ekonomi Produktif

5 November 2025 - 17:06 WIB

WALUBI DKI Jakarta Gelar Diklat Sertifikasi Pandita Pemberkatan Pernikahan: Wujudkan Keluarga-Keluarga Hitta Sukhaya

5 November 2025 - 07:03 WIB

Trending di Berita