Menu

Mode Gelap
Wali Kota Jakarta Barat Buka Seleksi Abang None 2025, Tekankan Pentingnya Pertahankan Prestasi Disaksikan Dewan Pers, PWI Akhirnya Tandatangani Panitia Bersama Kongres Persatuan Kasad Hadiri Pembukaan Indo Defence 2025 Expo & Forum Fun Bike Siwo PWI Jaya Catat Rekor Peserta dan Berlimpah Hadiah Hendry dan Zulmansyah Sepakat Kongres Persatuan PWI Digelar Agustus 2025

Nasional ยท 2 May 2024 15:36 WIB

Menag Yaqut Cholil Qoumas Menerima Panitia Pelaksana Waisak 2568 BE/2024


 Menag Yaqut Cholil Qoumas Menerima Panitia Pelaksana Waisak 2568 BE/2024 Perbesar

Jakarta, Komunitastodays,- Nuansa Peringatan Hari Raya Tri Suci Waisak 2568 BE/2024 sudah mulai terasa. Berbagai acara dilakasanakan untuk menyambut hari raya Umat Buddha ini.

“Waisak tahun lalu ada 350 Ribu pengunjung (Borobudur). Tahun ini diharapkan melebihi itu,” kata Perwakilan Walubi, Karuna Murdaya, saat melakukan audiensi dengan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas terkait persiapan pelaksanaan peringatan Hari Raya Tri Suci Waisak 2568 BE/2024, di Jakarta, Kamis (2/5/2024).

Tampak hadir mendampingi Menag Yaqut, Dirjen Bimas Buddha Supriyadi.

Perwakilan dari Walubi, terlihat hadir juga dalam audiensi ini, Karuna Murdaya, Suhu PU Shan, Romo Asun Gotama, Rahmat Haryanto, Jeanne Widjaya.

Karuna Murdaya berharap Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dapat hadir pada puncak peringatan hari raya Tri Suci Waisak 2568 BE/2024 di Candi Borobudur.

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menyambut baik gelaran dan rencana rangkaian pelaksanaan peringatan hari raya Tri Suci Waisak 2568 BE/2024 ini. “Semoga semua berjalan lancar. Dan insya Allah, saya akan hadir. Kalau kita bersatu umat akan senang,” kata Menag Yaqut. (FN)

Artikel ini telah dibaca 116 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Panitia Kongres Temui Menkum dan Kapuspen TNI : Pemerintah Dukung Kongres Persatuan PWI

3 July 2025 - 20:27 WIB

Presiden Prabowo Pimpin Upacara Peringatan ke-79 Hari Bhayangkara di Monas

2 July 2025 - 17:59 WIB

Presiden Prabowo Gagas Langkah Taktis Jaga Ekonomi dan Perkuat Posisi RI di AS

28 June 2025 - 08:15 WIB

Gubernur DKI Jakarta Tinjau Langsung Operasi Sumbing di RSUD Kalideres

23 June 2025 - 16:46 WIB

Gubernur Pramono Anung Pimpin Upacara HUT ke-498 Jakarta, Tegaskan Komitmen Menuju Kota Global

22 June 2025 - 19:51 WIB

Pemprov DKI Jakarta Gelar Upacara HUT ke-498 Kota Jakarta di Monas

22 June 2025 - 17:15 WIB

Trending di Nasional